Peringatan Hari Ibu ke-96, Berikut Kegiatannya
Hari Ibu (PHI) yang ke-96 tahun 2024 bakal jadi momen spesial buat kita semua, terutama buat mengenang betapa besarnya perjuangan dan kontribusi perempuan Indonesia di berbagai bidang. Tema tahun ini, “Perempuan Menyapa, Perempuan Berdaya Menuju Indonesia Emas 2045”, mengajak kita untuk mengapresiasi peran perempuan dalam keluarga, masyarakat, dan pembangunan negara. Peringatan Hari Ibu tahun ini